30.8.08

Marhaban Ya Ramadhan

Jika semua harta adalah racun,
maka zakatlah penawarnya
Jika seluruh umur adalah dosa, tobat adalah obatnya
Jika seluruh bulan adalah noda, Ramadhan adalah pemutihnya

Harta yang paling berharga, Sabar
Teman yang paling setia, Amal
Bahasa yang paling manis, Senyum
Ibadah yang paling indah, Ikhlas
Perbuatan yang paling mulia, Memaafkan

Marhaban Ya Ramadhan
Kami sekeluarga mohon maaf lahir dan bathin,
teriring doa dan harapan semoga ibadah puasa kita diterima Allah SWT
dan selalu mendapatkan ridhoNya, Amin.Ya Robbal Alamin

#Terima kasih untuk rekan-rekan yang telah mengirimkan sms berisikan antara lain pesan-pesan tersebut.



4 comments:

Anonymous said...

semoga ramadhan ini lebih berkah dibandingkan ramadhan lalu
:D

Anonymous said...

selamat menunuaikan ibadah puasa,
semoga mencapai hari kemenangan

Anonymous said...

wah...akhirnya mas Aris posting lagi... Selamat puasa juga, semoga nikmat ramadhan kali ini memberi hidayah yang berlipat dari ALLAh SWT.

Anonymous said...

met puasa mas....